Untuk memberi nama suatu bayi memang sepatutnya harus dengan nama yang baik. Hal ini karena nama bayi yang baik juga akan akan membuatnya kelak akan tumbuh menjadi anak yang baik. Ibarat kata, nama ini sebagai tindakan awal untuk memulai anak tersebut tumbuh dengan baik. Nama tersebut tidak hanya khusus perempuan saja tetapi juga termasuk anak laki-laiki yang juga tidak kalah penting
Dalam keterangan kali ini, nama bayinya khusus untuk bayi dengan kelamin laki-laki. Jadi untuk pera bunda tentu ini suatu yang bisa dijadikan acuan untuk memberi nama bayi. Dengan nama bayi di bawah ini tentu dengan harapan bayi tersebut bisa tumbuh sesuai dengan namanya
Alby
Nama bayi satu ini merupakan nama yang ada unsur modernnya dan akan terdengar bagus jika di dengar. Nama bayi tersebut adalah Alby yang diambil dari bahasa Jerman yang memiliki makna anak yang pintar. Kamu bisa menggunakan nama ini jika bayi yang lahir adalah laki-laki dengan harapan dia akan menjadi anak yang cerdas baik dalam hal agama maupun pengetahuan umum
Makna Alby ini sebenarnya tidak hanya anak yang pintar tetapi bisa bermakna orang yang penuh percaya diri. Anak dengan ini tentu diharapkan bagi orang tua agar bisa tumbuh menjadi anak yang penuh percaya diri dalam menghadapi apapun. Sehebat apapun seorang anak tanpa percaya diri yang tinggi akan susah untuk sukses
Shakeel
Nama modern satu ini mungkin tidak banyak yang mengenal karena hampir dari beberapa artis di sinetron tidak menggunakan nama ini. Jika kamu punya anak laki-laki bisa juga memakai nama Shakeel yang memiliki arti anak yang tampan. Pemberian nama ini juga diharapkan anak tersebut bisa tumbuh sesuai arti dari nama tersebut.
Untuk nama ini kamu bisa merangkaikan dengan nama lain sesuai keinginan. Sebab, jika nama ini hanya dari satu kata maka kurang terasa bagus meskipun makna dari itu bagus. Misalnya saja kamu menambahkan kata Daulay di belakang namanya sehingga menjadi Shakeel Daulay
Farrel
Ada lagi nama bayi yang juga terbilang modern dan ini pernah digunakan oleh salah satu artis Indonesia. Nama modern tersebut adalah Farrel yang memiliki arti seorang lelaki yang sangat berani. Nama Farrel sendiri sebenarnya bukan diambil dari bahasa daerah melainkan dari bahasa Irlandia. Dengan pemberian nama ini tentu diharapkan anak tersebut tumbuh menjadi orang yang berani menghadapi tantangan dalam hidupnya
Daniel
Nama Daniel mungkin sudah tidak asing lagi di telinga kita karena naam ini sudah banyak digunakan oleh banyak orang. Meski demikian nama tersebut ternyata memiliki arti dari dua arah yaitu dari bahasa Skotlandia dan juga Ibrani.
Dalam bahasa Skotlandia, nama Daniel ini memiliki makna orang yang dapat dipercaya dan suka menolong. Dengan nama ini tentu seorang anak bisa berkembang dan tumbuh sebagai orang yang mendapatkan kepercayaan ketika bekerja. Selain itu, dia juga diharapkan mampu menjadi penolong ketika ada orang yang membutuhkan pertolongan
Sedangkan dalam bahasa Ibrani, kata Daniel ini memiliki makna tuhan yang maha menghakimi. Nama ini tentu sangat baik untuk anak laki-laki dengan harapan akan tumbuh menjadi penengah ketika ada yang sedang mengalami masalah
Itulah beberapa nama bayi laki yang bisa kamu jadikan pilihan ketika sudah lahir kelak. Untuk nama-nama lain yang lebih lengkap, kamu bisa cek saja di blog namabayi.com. Pada blog tersebut sangat lengkap sekali nama bayi mulai dari laki-laki, perempuan, islami dan yang lainnya.